BeritaHits.id - Kisah perjuangan seorang wanita berjuang mati-matian agar bisa move on melupakan sang mantan viral di media sosial. Ujungnya, ia justru menikahi mantan kekasihnya.
Sementara itu, momen pembagian takjil diburu oleh warga membuat publik ngeri. Warganet mengibaratkan momen tersebut seperti dikeroyok zombie.
Selain dua berita viral di atas, berikut Beritahits.id merangkum berita viral lainnya sepanjang Selasa (4/5/2021).
1. Kisah Wanita Mati-matian Move On, Ending Nikahi Mantan Jadi Plot Twist
Baca Juga: Viral Pria Sebut Pakai Masker Orang Tolol Dihukum Kerja Sosial
Kisah seorang wanita yang akhirnya menikahi sang mantan telah menjadi viral. Bagaimana tidak, wanita itu sudah mati-matian berhasil move on.
Namun takdir berkata lain. Ia tetap kembali kepelukan mantan yang memang menjadi jodohnya dan menikah.
Berita selengkapnya di sini.
2. Ngakak! Aksi Kocak Bocah Belajar Bahasa Inggris, Ngegas Ke Ibunya
Dimasa pandemi, kegiatan sekolah yang seharusnya dilakukan bertatap muka harus berubah jarak jauh dari rumah.
Baca Juga: Viral Nani Pelaku Sate Beracun Pakai Daster di Sel, Ini Penjelasan Polisi
Orang tua pun harus menggantikan posisi guru untuk mengajari anaknya. Sedangkan, mengajari anak belajar di rumah menjadi tantangan tersendiri bagi para orangtua.
Berita selengkapnya di sini.
3. Haru! Kisah Anjing Setia Antarkan Peziarah ke Makam Majikannya Malam-malam
Kisah seekor anjing setia meski telah ditinggal mati oleh pemiliknya mengunggah simpati publik. Sang anjing rela berjalan cukup jauh untuk mengantarkan para peziarah ke makam sang pemilik.
Kisah anjing setia itu dibagikan oleh akun TikTok @oceppawangsinga.
Berita selengkapnya di sini.
4. Viral Bocah Hobi Makan Pakai Sambal, Ogah Makan Kalau Tidak Pedas
Aksi seorang bocah yang senang memakan makanan pedas menjadi sorotan publik. Bahkan, ia enggan makan jika makanan yang dimakannya tidak terasa pedas.
Menurut sang ibu, anaknya sudah terbiasa makan sambal sejak berusia 1,5 tahun.
Berita selengkapnya di sini.
5. Viral Warga Barbar Berebut Takjil, Warganet Ngeri: Kayak Dikroyok Zombie
Bulan suci Ramadhan membuat orang semakin bersemangat untuk berbuat baik seperti berbagi. Salah satunya adalah membagikan makanan atau takjil ke orang-orang yang membutuhkan.
Sayangnya, momen berbagi kerap kali berubah menjadi momen yang kurang menyenangkan. Pasalnya, orang-orang berebut untuk mendapatkan makanan sampai terjadi kericuhan.
Berita selengkapnya di sini.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak