BeritaHits.id - Viral di media sosial sebuah video yang memperlihatkan seekor babi hutan tertidur di sebuah kasur milik warga. Pria yang merekam video tersebut lantas mencurigai kalau babi tersebut merupakan babi jadi-jadian.
Hal itu membuat para warganet mengaitkan kejadian itu dengan peristiwa hoaks babi ngepet di Depok beberapa waktu lalu.
Ada juga berita tentang Hotman Paris yang mengunggah sebuah foto bak truk yang memuat gambar wajahnya. Dalam gambar tersebut ada sebuah tulisan kocak yang membuat para warganet salah fokus.
Berikut adalah lima berita terpopuler sepanjang Sabtu (15/5/2021) yang telah dirangkum oleh BeritaHits.id.
1. Viral Seekor Babi Rebahan di Kasur Warga, Warganet Kaitkan Kejadian Depok
Sebuah video yang memperlihatkan penemuan seekor babi sedang tidur di kasur warga viral di media sosial baru-baru ini. Kejadian ini lantas dikaitkan oleh warganet dengan fenomena 'babi ngepet' di Depok beberapa waktu lalu.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @makassar_iinfo, Sabtu (15/5/2021) diperlihatkan seekor babi hutan berwarna hitam sedang tertidur di kasur warga.
Oleh pemilik akun IG tersebut diceritakan bahwa peristiwa unik itu terjadi di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara pada Jumat (14/5/2021).
Baca Juga: Viral Tradisi Pukung 'Gantung' Bayi, Warganet Syok Baru Tahu: Serem!
2. Viral Bak Truk Bergambar Wajah Hotman Paris, Tulisan Jenaka Disorot Publik
Pengacara kondang Hotman Paris baru-baru ini mengunggah sebuah ucapan selamat Lebaran untuk seluruh warganet yang merayakan.
Ia menuliskan ucapan selamat Lebaran yang ditujukan untuk para fans-nya di dunia maya.
"Selamat Lebaran semua fansku," tulis Hotman Paris dalam unggahannya, Jumat (14/5/2021).
Uniknya, dalam unggahan itu, Hotman membagikan sebuah foto bak truk yang bergambar wajahnya. Tampak di bagian belakang bak truk foto Hotman dengan mengenakan peci dan juga sorban.
Berita Terkait
-
Viral Ngerinya Kerumunan Pantai Pangandaran, Ferdinand Sentil Ridwan Kamil
-
Warga Pasang Spanduk Tolak Pemudik Balik ke Jakarta, Syaratkan Swab PCR
-
Harga Kue Nastar Bikin Ngamuk Hingga Berita terpopuler Lainnya
-
Viral Tradisi Pukung 'Gantung' Bayi, Warganet Syok Baru Tahu: Serem!
-
Rumah Nyaris Roboh Disangka Tak Dihuni, Ternyata Ditinggali Wanita Renta
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!