BeritaHits.id - Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan dua pria yang tampak hendak berkelahi.
Salah satu pria tersebut tampak membawa sebuah parang. Namun, aksi emak-emak membuat keduanya berujung damai.
Video itu diunggah oleh akun Instagram @peristiwa_sekitar_kita. Dalam video tersebut, terlihat seorang pria membawa parang.
Pria tersebut terlihat memakai jaket abu-abu. Dirinya hendak membacok pria berkaus merah muda.
Baca Juga: Bak Kantin Sekolah, Siswa Sulap Suasana Kelas Jadi Warung Jajanan
Namun, keduanya justru terlihat seperti kucing-kucingan yang saling mengejar dan menghindar.
Tak lama kemudian, aksi pria yang ingin membacok itu digagalkan oleh sekumpulan wanita yang mendatangi lokasi tersebut.
Terdapat beberapa emak-emak berjilbab yang mendadak melerai aksi kedua pria tersebut.
Mereka mencoba memisahkan keduanya dan mengusir pria yang membawa parang.
Padahal, emak-emak tersebut tidak membawa senjata apapun. Mereka hanya terlihat bergerombol dan melerai keduanya.
Baca Juga: Warga Tak Sabar Rebut Alat Pemadam dari Petugas, Api Malah Menyembur
Berdasarkan unggahan tersebut, aksi pria tersebut diduga lantaran ada masalah keluarga.
Berita Terkait
-
Jadi Miliarder Termuda, Ini Sosok Pria Berusia 19 Tahun yang Punya Harta Kekayaan Rp 90 Triliun
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Apakah Pria yang Mualaf Wajib Sunat? Doktif Serang Richard Lee soal Ini
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak