BeritaHits.id - Tragedi hilangnya KRI Nanggala 402 masih menyisakan kesedihan bagi keluarga awak kapal.
Sebuah video memperlihatkan seorang putra awak KRI Nanggala 402 merindukan sosok ayahnya.
Video itu beredar di jejaring media sosial media dan menjadi perbincangan publik.
Pemilik akun Tiktok @novietavie yang merupakan istri dari almarhum Serda (Atf) Dwi Nugroho Yogianto membagikan video tersebut.
Baca Juga: Kurir COD Diusir Pakai Golok, Pelanggan: Pesan Kerudung Datangnya Kolor
Dalam video tersebut, terlihat putranya tengah mengelus-elus foto sang ayah.
Bak melepas kerinduan kepada sang ayah, bocah tersebut tampak berbicara kepada foto ayahnya.
Dirinya terus memandangi foto sang ayah. Bocah bernama Alvin itu tidak mau foto ayahnya digantung di dinding rumahnya.
"Fotonya (ayah) digantung ya," ujar Novieta kepada putranya, dikutip Beritahits.id.
Alvin pun langsung menolak permintaan sang ibunda. Dirinya mengatakan bahwa foto tersebut merupakan ayahnya.
Baca Juga: Soal Kerumunan Pesta Ultah, Rocky Gerung Bandingkan Khofifah dengan HRS
"Enggak mau, ayahku," jawab Alvin.
Alvin terus memandangi potret sang ayah yang dibingkai dalam sebuah figura foto.
Dirinya terus mengelus-elus foto tersebut sembari mencium foto ayahnya.
Alvin tak mau jika foto ayahnya kembali digantung di dinding.
Dirinya hanya ingin terus memandangi sosok ayahnya dari foto tersebut.
Novieta pun sempat mengajak Alvin mendoakan ayahnya. Perlu diketahui, Serda Dwi Nugroho Yogianto menjadi salah satu korban KRI Nanggala 402 yang hilang.
Video itu pun membuat warganet ikut terharu sekaligus sedih. Mereka turut berbela sungkawa dan mendoakan agar keluarga tersebut diberikan kekuatan.
Video itu dapat dilihat di sini.
"Sumpah nyesek banget sehat selalu dedek sama bundanya," ujar akun Siti Jubaedah.
"Ya ampun bikin nyesek, sehat selalu ya dik," timpal warganet.
"Ya Allah nyesek banget," balas warganet.
"Kalau lihat beginian nggak bisa kalau nggak nangis," komentar warganet.
Berita Terkait
-
Send The Song.xyz Apakah Aman? Jangan FOMO Ikut Tren, Cek Dulu Keamanannya!
-
Viral! TikTokers Ganteng Mirip Gibran Rakabuming Bikin Heboh, Netizen: Versi Glowing-nya
-
Viral Video Cabup Indramayu Marahi 'Wong Cilik', Susi Pudjiastuti Ikut Sedih
-
Kabar Tibrata Putra dan Trisha Eungelica Anak Ferdy Sambo Sekarang, Ada yang Jadi Dokter Muda
-
Viral! Polisi Pukul Sopir Taksi Online, Kapolda Maluku Copot Jabatan Pelaku Meski Sudah Damai
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak