BeritaHits.id - Unggahan memperlihatkan seorang badut yang berjalan di pinggir jalan raya beredar di media sosial.
Foto tersebut dibagikan oleh akun Instagram @infotangerang.id, Selasa (24/8/2021).
Akun tersebut menyebutkan badut itu setiap hari berjalan kaki sambil membawa tulisan yang ia tempelkan di punggung.
Isi tulisan tersebut membuat warganet merasa iba sekaligus terharu.
Baca Juga: Mahasiswa Joget Panjat Ambulans, Videonya Tuai Sorotan Publik
"Setiap hari badut ini berjalan kaki sambil membawa tulisan," tuis akun tersebut, dikutip Beritahits.id.
Isi Tulisan
Foto tersebut memperlihatkan seorang yang memakai kostum badut. Ia berkeliling dan berjalan tiap hari untuk mencari bantuan.
Badut tersebut rupanya menempelkan tulisan yang ia taruh di punggungnya.
Dalam tulisan tersebut, badut itu meminta bantuan biaya untuk membayar uang kontrakan rumah dan sekolah anaknya.
Baca Juga: Pengantin Sewa Fotografer Tak Sesuai Harapan, Warganet Gatal Edit Foto
"Mohon bantuan buat biaya sekolah anak dan bayar kontrakan," tulisnya.
Berdasarkan unggahan tersebut, baduit itu berkeliling di daerah Pamulang, Tangerang Selatan.
Badut tersebut setiap kaki berjalan untuk berkeliling mencari bantuan.
Ia diketahui membutuhkan uang tersebut untuk membayar uang sekolah anaknya dan sewa kontrakan rumah.
Badut tersebut berharap ada orang yang bisa membantunya untuk mendapatkan uang itu.
Akun tersebut juga meminta agar warga sekitar dapat berbagi untuk membantu badut.
"Warga Tangerang jangan lupa berbagi sedikit harta yang kita berikan sangat berharga bagi mereka," ujar akun itu.
Komentar Warganet
Foto tersebut langsung mencuri perhatian warganet. Mereka ikut memberikan komentarnya.
"Definisi badut jaman now, melas melas ya. Dulu waktu gue bocah mah badut pada ceria," balas warganet.
"Terkadang memang menjad modus, justru saya lebih empati kepada orang yang terus semangat tanpa mengharap belas kasihan orang. Dan terkadang yang begini masih pada usia muda yang seharusnya bisa usaha tanpa meminta-minta," komentar warganet.
"Semoga dilancarkan rezekinya, Amin," kata warganet lain.
"Semoga banyak yang membantu ya," tulis warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak