BeritaHits.id - Sosok Psikolog Anak Seto Mulyadi atau yang akrab disapa Kak Seto baru-baru ini merayakan ulang tahunnya yang ke 70 hingga menjadi sorotan publik.
Lewat akun media sosialnya, Kak seto membagikan momen perayaan ulang tahunnya yang diisi dengan aksi joget bersama keluarga. Ia juga melakukan gerakan push up dalam acara tersebut.
Dalam video tersebut, lelaki yang pernah menjabat sebagai Ketua Lembaga Perlindungan Anak Indonesia ini tampak energik berjoged bersama keluarganya.
Bahkan, dengan latar belakang dekorasi pesta meriah, Kak Seto juga terlihat melakukan gerakan push up dan memamerkan dua cucu yang ia miliki.
Baca Juga: Rayakan Ulang Tahun di Pulau Pribadi Thailand, Pria Ini Justru Alami Kejadian Menegangkan
Suasana pesta ulang tahun itu pun tampak meriah dengan menampilkan sosok Kak Seto yang tetap bugar dan semangat meski usia sudah tak muda lagi.
Melihat sosok Kak Seto yang bisa joget heboh dan push up di acara ultah, beberapa warganet merasa insecur. Salah satu dari mereka bahkan mencurigai Kak Seto menggunakan stuntman atau pemeran pengganti saat melakukan gerakan push up.
"Netizen menduga kalau Kak Seto Mulyadi menggunakan stuntman di perayaan ulang tahunnya ke 70 tahun," tulis akun Twitter @infotwitwor_.
Beberapa warganet menyoroti aksi push up Kak Seto di acara ultahnya itu. Ada yang menyebutnya menggunakan stuntman, namun ada juga yang berpendapat lain.
"Enggak tampak mukanya ini, kemungkinan stuntman," tulis salah seorang warganet.
Baca Juga: SPESIAL ULANG TAHUN Kode Redeem FF Free Fire 30 Agustus 2021
"Sepertinya ada indikasi kalau emang stuntman, baru ngeh kalau push up kak seto menghadap ke bawah," sahut warganet lain.
Berita Terkait
-
Rayakan 20 Tahun Keajaiban: Hong Kong Disneyland Siap Gelar The Most Magical Party of All
-
Letkol Teddy Dapat Kejutan Ultah, Sosok yang Terima Kue Pertama dan Disuapi Bikin Iri
-
Intip Rahasia Awet Muda Wulan Guritno yang Baru Berulang Tahun ke-44, Pantang Makan Ini!
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
-
Nagita Slavina Girang Anak Dapat Kado Fendi, Reaksi Baby Lily di Luar Dugaan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak