BeritaHits.id - Viral momen sopir ojek online yang tersesat saat mengambil pesanan makanan di malam hari. Cerita tersebut dibagikan oleh pemilik akun TikTok Angahelycha belum lama ini.
Pria asal Malaysia itu bermaksud untuk mengambil pesanan terakhirnya untuk malam itu. Namun, ia tidak dapat menemukan di mana rumah makan itu berada.
Ngerinya, ia malah tersesat ke sebuah pemakaman. Dalam video yang diunggah pada tanggal 5 Oktober, dia menjelaskan bahwa dia tersesat dan tidak yakin bagaimana dia berakhir di sana.
Setelah melihat pemakaman, ia berbalik dan buru-buru untuk keluar dari area kuburan itu dengan sepeda motornya.
Baca Juga: Pimpinan dan Pejabat KPK Lakukan Raker di Hotel Yogyakarta, Novel: Etis Enggak Sih?
"Saya pikir saya salah jalan. Ada persimpangan sekarang,” tulisnya sebagai keterangan unggahan, seperti dikutip oleh Beritahits.id, Kamis (28/10/2021).
Sang pemilik akun berbelok kembali ke persimpangan dan mencoba mengambil jalan lain. Namun, dia berakhir di jalan kecil yang gelap.
Untungnya, pria bernama Angah itu berhasil menemukan rumah makan kecil yang tersembunyi dalam kegelapan di sebelah gedung lain.
Selain itu, ia juga memperlihatkan bahwa jalan untuk menuju ke rumah makan itu cukup sulit. Jalanan yang ia lalui berbukir dan berbatu.
Kini, rangkaian kronologi videonya saat tersesat telah disaksikan ratusan ribu warganet. Melihat video tersebut, warganet memberikan beragam komentar. Beberapa dari mereka justru melihat hal yang tak terduga.
Baca Juga: Viral Pria Direkam saat di Kamar Mandi, Aksinya Pergoki Pelaku Jadi Sorotan
"Kalian bisa berhenti sejenak dan melihat di bawah tenda itu dan memperbesarnya dari dekat. Apa mataku rusak?” tanya warganet.
"Apakah ada yang melihat apa yang ada di bawah tenda itu?" tambah yang lain.
"Naik bulu roma weh," tulis warganet.
"Jangan mau kalau tengah malam, riski banyak siang hari," komentar warganet.
"Debar hati ini," tambah yang lain.
Video yang mungkin anda lewatkan:
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Bahlil Ingin Cabut Subsidi BBM untuk Driver Ojol? Waktunya Melirik Motor Matic Irit, Ini Rekomendasinya
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak