Scroll untuk membaca artikel
Reza Gunadha | Fita Nofiana
Rabu, 03 November 2021 | 17:13 WIB
Dagang kelapa untuk adik (twitter.com/IFnubia)

"Aku punya kakak, ia hanya lulus SD. Ia lebih pintar dibanding aku. Dulu ia sering juara. Karena suatu hal dan keadaan, ia berhenti sekolah dan ngerawat aku sampai bisa S2 yang hampir selesai ini," tulis warganet. 

"Padahal yang sudah tumbuh subur adalah dia sendiri," imbuhnya. 

Selain disukai puluhan ribu kali, cuitantersebut juga telah diretweet lebih dari 8000 kali. 

Baca Juga: Pelajar Viral Berkelahi Dengan Kapolsek Jadi Tersangka

Load More