BeritaHits.id - Potret haru menghiasi pernikahan seorang perempuan yang merupakan asisten rumah tangga (ART). Bukan dari keluarganya, namun dari majikannya.
Pada unggahan tersebut terlihat pengantin yang tengah menangkan anak kecil. Kemudian ia juga memeluk perempuan paruh baya yang diketahui adalah majikannya tempat ia bekerja.
Anak kecil tersebut juga adalah anak dari majikan.
"Mbaknya nikah, keluarga majikan datang semua ke kampung, orang baik memang akan dipertemukan dengan orang baik," tulis akun tersebut.
"Kejujuran akan mengantarkan ketulusan hati," tambahnya.
Video tersebut telah ditonton lebih dari 1,1 juta kali.
"Kelihatan sekali ibu majikan tulus dan sayang banget sama mbaknya," imbuh akun tersebut.
Video tersebut tentu mengundang berbagai komentar dari warganet.
"Orang baik memang pasti bakalan dicari di mana saja, semoga engantinnya sakinah, mawadah, warahmah," komentar warganet.
Baca Juga: Waduh! 4 Remaja Joget TikTok di Acara Pemakaman, Warganet Auto Mencak-mencak
"Kalau saya kebalik, mbak yang jaga rumah di saya selalu nangis kalau ada yang suka, enggak mau pisah dari keluarga saya," imbuh warganet lain.
"Alhamdulillah, aku juga pas nikah majikan rela hujan-hujanan hadiri nikahan aku," tambah warganet lain.
"Sangat langka majikan yang datang ke pernikahan asistennya sambil menangis haru begitu," tulis warganet lain.
Video tersebut diambil oleh perias di mana pernikahan dilakukan di suatu desa di Pemalang, Jawa Tengah. Video tersebut bisa ditonton di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!