BeritaHits.id - Sebuah unggahan video berisi aksi bocah cilik lawan pejambret HP telah viral di media sosial. Bocah itu terlihat sangat berani menghentikan pejambret yang menaiki motor.
Video yang telah viral itu dibagikan oleh akun Instagram @sukabumitoday pada Minggu (7/11/2021). Hingga berita ini diterbitkan, video tersebut telah disukai oleh banyak pengguna Instagram.
"Sabtu (6/11) - Terjadi aksi penjambretan tadi siang di Jembatan Merah, Baros, Kota Sukabumi. Pelaku berhasil mengambil hp milik seorang anak kecil." tulis akun Instagram @sukabumitoday dalam keterangan unggahannya.
Akun tersebut mengunggah foto dan video dari rekaman CCTV di sekitar tempat kejadian perkara (TKP). Unggahan itu juga menampilkan wajah pelaku serta motor yang dikendarainya.
Baca Juga: Viral Bocil Ngevlog Masak Camilan Harga Rp 1000, 'Tutorial Mempersulit Hidup'
Diketahui dari unggahan yang telah viral di media sosial itu, pelaku tersebut tampak memakai motor matic berwarna hitam. Ia tampak mengenakan helm berwarna hijau.
Video pertama menunjukkan saat pejambret itu terlihat sedang bertransaksi dengan seorang bocah laki-laki itu. Video itu diambil dari rekaman CCTV di sebuah rumah sekitar TKP.
Dalam video itu, pejambret dan bocah laki-laki itu tampak tengah berbincang. Tiba-tiba, pejambret itu langsung melajukan motornya dan bocah itu tampak berusaha menghentikannya.
Video selanjutnya tampak diambil dari rekaman CCTV di rumah lain yang lebih dekat dengan lokasi kejadian.
Dalam video itu tampak jelas rekaman saat bocah laki-laki itu berusaha melawan pejambret.
Baca Juga: Ibu Tua Nangis karena Omongan Pegawai Bank Keliling, Publik Nyesek: Biar Saya Lunasi!
Bocah laki-laki itu lari sambil berusaha menarik jaket berwarna hitam yang dipakai oleh pejambret yang mengambil HP miliknya.
Berita Terkait
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak