BeritaHits.id - Sebuah cuitan tentang kisah seorang pria yang kerap pulang larut dari kantornya beredar di media sosial.
Dalam cuitan yang diunggah oleh akun Twitter @dunia****, Jumat (26/11/2021), ia tampak mengunggah ulang videonya yang diunggah ke akun TikTok pribadinya.
Pria tersebut menceritakan bahwa ia kerap pulang larut dari kantor dan ternyata ada yang menemaninya.
"Ini dia yang suka menemani saya di kantor tiap malam," tulisnya di dalam video yang diunggahnya dalam cuitan di Twitter. Pria itu juga seraya merekam langit-langit kantornya.
Baca Juga: Viral Pria Lempar Tabung Gas Bocor Bak Granat ke Jalan Raya, Publik Menjerit: Ngawur!
Dalam cuitan dan videonya, pria itu bercerita bahwa ia selalu pulang paling akhir dari kantornya.
"Saya suka pulang paling akhir di kantor," tulisnya dalam video TikToknya.
Ia lalu menceritakan kisahnya saat 'ditemani' oleh sosok yang tak terduga di kantornya setiap malam.
"Mungkin cuma pengen nemenin atau bilangin:
"ngapain sih di kantor ampek malem, pulang sono! Giliran gw yang mau pake.."," tulis pria tersebut di cuitannya seperti dikutip BeritaHits.id, Jumat (26/11/2021).
Dalam video TikToknya yang diunggah ulang ke Twitter, pria tersebut menceritakan bahwa ia selalu mendengar suara-suara aneh di kantor.
Baca Juga: Gilang Widya Pramana 'Crazy Rich Malang' Debut di Twitter hingga Jadi Trending Topic
Tak hanya itu, pria itu tampak merekam pemandangan langit-langit kantornya dan dalam video itu juga terdengar suara-suara aneh yang dimaksud olehnya.
Berita Terkait
-
Ramai Istri Oknum Aparat Pakai Mobil Dinas, Foto Iriana Jokowi Tanpa Pengawalan Viral Lagi
-
Luhut Klaim WSBK Ditonton 1,6 M, Ustaz Hilmi: Itu Manusia atau Makhluk Gaib?
-
Mobil Disenggol Orang, Pelaku Kabur Beri Makanan Ini Sebagai Permintaan Maaf
-
Viral Kursi Bioskop Penuh Sampah hingga Penonton Menaikkan Kaki, Bikin Geram Publik
-
Disentil Warganet Saat Naik Kereta, Susi Pudjiastuti: Tidak Habis Isi Kepala Saya
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak