BeritaHits.id - Berbagai barang rumahan memang bisa meledak, mulai dari gas, kompor, hingga peralatan kelistrikan. Namun ada barang yang tak disangka bisa meledak di dalam rumah.
Hal ini dialami oleh pemilik akun @quinsasharaneecopra. Bukan gas atau kompor namun benda tak terduga di rumahnya meledak di pagi hari.
"Pagi buta ada suara kayak petasan meledak di rumah, aku cari-cari enggak ada apa-apa," tulis akun tersebut.
"Enggak tahunya, suara itu dari rimbangan digitalku yang meledak retak seribu," imbuhnya.
Baca Juga: Bapak-bapak Bawa Cermin Saat Naik Motor, Videonya Viral Bikin Ngakak: Receh Banget!
Pada video tersebut, ia menunjukkan timbangan digital lucu berwarna pink dengan motif Hello Kitty.
"Pernah lihat [kejadian serupa] di TV, enggak tahunya ngalamin sendiri," tambah akun tersebut.
Video yang ditonton lebih dari satu juta kali itu mendapakan berbagai komentar dari warganet.
"Dia udah enggak kuat untuk semua beban dan tanggung jawabnya, jadi mending meledak," komentar warganet.
"Kok bisa ya, punyaku timbangannya juga kayak begitu," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Ijab Kabul, Pengantin Pria Salah Baca Mas Kawin Jadi Ini, Se-Ruangan Gempar
"Ini kayaknya dia memuai akibat perubahan suhu deh," tambah warganet lain.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak