BeritaHits.id - Beredar keluhan seorang warganet tentang organisasi masyarakat alias ormas. Ia bercerita bahwa pernah dimintai uang dengan alasan uang keamanan.
Keluhan itu diunggah melalui cuitan akun Twitter @SeputarTetangga pada Rabu (8/12/2021).
"Tebak-tebakan ormas," tulis akun @SeputarTetangga di dalam cuitannya seperti dikutip BeritaHits.id, Kamis (9/12/2021).
Diperas ormas
Baca Juga: 9 Fakta Kasus Pemerkosaan 12 Santriwati oleh Guru Pesantren di Bandung
Akun Twitter @SeputarTetangga mengunggah tangkapan layar yang berisi keluhan salah seorang warganet. Warganet tersebut mengaku bahwa pernah dimintai uang keamanan oleh ormas.
Jumlah yang diminta oleh ormas itu pun terbilang cukup banyak. Ormas juga mengancam apabila tidak mau memberi uang.
"Isinya preman, pernah dimintain uang katanya keamanan 700rb pas baru buka usaha, karena kita ga kasih dia ngancem 'kalo ada apa2 kita ga tanggung jawab ya bu'," ujarnya.
Ormas tersebut setiap harinya juga meminta jatah kepada para pedagang kaki lima. Ia mendapatkan informasi itu langsung dari teman yang berjualan kaki lima.
"Tiap hari minta jatah sama pedagang kaki 5 (ini diceritain sama temen yang jualan kaki 5) tiap bulan minta 25-50 ribu ke kios-kios termasuk saya," lanjutnya.
Baca Juga: Curhat Punya Tetangga Meresahkan, Sering Ajak Ribut dengan Cara Tak Biasa hingga Curi Baju
Menurut ceritanya, ada dua ormas yang setiap bulannya rutin meminta uang 20-50 ribu.
Berita Terkait
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Viral karena Film Pabrik Gula, Ini Sejarah Singkat Tradisi Manten Tebu
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak