BeritaHits.id - Sebuah video yang memperlihatkan momen para warga yang sedang dikarantina telah viral di media sosial. Pasalnya, para warga itu bukan dikarantina karena masalah Covid-19.
Momen tersebut diunggah oleh akun TikTok @princess.3939, Jumat (10/12/2021). Ia mengunggah momen saat warga mengisi waktu karantina.
Para warga tersebut bukan dikarantina karena ada yang terinfeksi Covid-19, melainkan karena alasan lain.
Dikarantina karena cor jalan belum kering
Baca Juga: Tinggal di Area Istana Kepresidenan, Mantan Asisten Gus Dur Alami Peristiwa Misterius
Dalam video itu, tampak potret tiga emak-emak yang berdiri di atas sebuah penutup jalan yang baru saja dicor.
"Dikarantina karena covid (x)," tulis pengunggah video tersebut seperti dikutip BeritaHits.id, Sabtu (11/12/2021).
Para warga tersebut dikarantina lantaran jalanan komplek yang masih basah. Tampaknya, mereka tidak bisa bepergian dan hanya bisa berada di rumah masing-masing.
"dikarantina karena aspal belom kering (v)," lanjutnya dalam video tersebut.
Mereka pun terlihat saling menyapa dari pinggir jalanan yang baru saja dicor itu. Tak hanya itu, mereka juga terlihat mengisi waktu mereka selama cor-coran jalan itu belum kering.
Baca Juga: Miris, Perempuan Hamil Dianiaya Suaminya Hingga Keguguran
Tampak emak-emak tengah bermain dengan melemparkan sesuatu dari rumahnya ke arah seberang jalan. Ia melemparkan bungkusan plastik kepada seorang tetangga yang berdiri di seberang jalan tersebut.
Hal itu tampaknya membuat mereka bahagia meski tidak bisa bepergian ke mana-mana karena cor jalan belum kering.
Para bocah yang di rumah itu pun juga terlihat bersorak melihat aksi emak-emak tersebut.
Tanggapan warganet
Video tersebut berhasil mencuri perhatian para warganet. Warganet lalu menuliskan beragam komentar mereka.
"kaya jalan rumah gua kemarin juga gitu dikarantina," tulis salah seorang warganet di kolom komentar.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ditonton 18 Juta Kali, Bocil Mainan iPhone Sampai Eror, Baru Bisa Nyala 19 Tahun Lagi
-
Viral Curhatan Wisatawan Dipaksa Penjual Beli Gelang Rp 50 Ribu
-
Terekam Berlari Saat Erupsi Semeru, Begini Cerita Selamatnya Fida yang Meneduh ke Masjid
-
Tuai Sorotan! Wanita Iseng Sebut Nama Ini, Bocah Auto Lari Menangis Ketakutan
-
Tinggal di Area Istana Kepresidenan, Mantan Asisten Gus Dur Alami Peristiwa Misterius
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Mobil Bekas Setara Harga Motor Baru di Bawah 25 Juta, Lengkap Spesifikasi dan Pajaknya
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak