BeritaHits.id - Beredar video seorang perempuan yang memperlihatkan sebuah uang palsu Rp 20 ribu bikin geger warganet. Pasalnya, gambar pahlawan di uang palsu tersebut seperti coretan milik anak kecil.
Video tersebut mencuri perhatian warganet usai diunggah oleh akun @laela46ii di jejaring media sosial TikTok pada Senin 10 Januari 2022.
Uang Palsu
Rekaman video menampakkan meja putih yang di atasnya terdapat setumpuk kertas dan sejumlah uang dengan nominal Rp 20 ribu, Rp 50 ribu, dan Rp 100 ribu.
Sebuah tangan seorang perempuan yang mengobrak abrik uang tersebut lantas menggenggam selembar uang dengan nominal Rp 20 ribu.
Kemudian, selembar uang berwarna hijau itu dibawa ke mesin pendeteksi uang palsu.
Di bawah sinar ultraviolet (UV) tersebut, sebuah gambar manusia menggunakan peci dan kacamata tampak di uang palsu tersebut.
Gambar Lawak
Akan tetapi, gambar tersebut berupa garis coretan biasa yang tidak niat. Gambar coretan itu pun sama sekali tidak realistis dan sangat sulit dimengerti siapa pahlawan yang digambar oleh si bandar uang palsu tersebut.
Baca Juga: Terkuat Identitas Sopir Angkot Bawa Besi Kejar Pemobil di Jalanan Medan
"Tolong ngakak banget, palsu si palsu tapi enggak gini juga. Kayak gambar anak TK," tulis akun @laela46ii di caption video seperti dikutip Beritahits.id, Selasa (11/01/2022).
Kedua perempuan yang mendeteksi uang palsu tersebut sontak tertawa terbahak-bahak melihat uang palsu tersebut.
Mereka tidak mengira, si pembuat uang palsu akan membuat gambar yang sedemikian rupa.
Komentar Warganet
Video yang telah ditonton hingga lebih dari 156 ribu kali itu lalu menuai perhatian warganet.
Mereka mengaku ikut tertawa geli melihat penampakan uang palsu tersebut.
Berita Terkait
-
Viral Video Pria Berseragam Satpam Menari di Bawah Pohon Pisang Diiringi Lagu India
-
Terkuat Identitas Sopir Angkot Bawa Besi Kejar Pemobil di Jalanan Medan
-
Sesajen Disebut Bertentangan dengan Syariat Islam, Cak Nun: Siapa yang Bilang?
-
Apes! Harga Lagi Mahal, Minyak Goreng Milik Warganet Malah Dipakai Renang Hewan ini
-
Cerdas! Mahasiswa Manfaatkan Pratama Arhan untuk Promosi Kampus, Publik: S3 Marketing
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!