Tanggapan Warganet
Video viral itu mencuri perhatian warganet. Banyak warganet tampak setuju dengan pernyataan ibu itu dan meninggalkan banyak dukungan di kolom komentar.
"Ini namanya yang the power of emak-emak. Sederhana simple tapi cerdas tidak seperti para anggota DPR yang sudah tidak punya harga diri dimata rakyatnya," tulis @Sa**.
"Emang enggak ada yang bisa berhentiin emak-emak kalau udah ngomong, apalagi perkara dapur," komentar @sea***.
Baca Juga: Sosok Cak Nun Disorot Gara-gara Komentar Megawati Soal Minyak Goreng
"Ini asli banget ibu-ibu Indonesia yang cerdas, lanjutkan bu. Mantab," timpal @Fen***.
"Ras terkuat di bumi, emak-emak ngomel," ungkap @mul***.
"Mungkin dipikirnya emak-emak yang terlibat antrian itu-itu terus. Ya enggaklah ada jutaan bahkan ratusan juta emak-emak yang gantian ngantri, kalau ada yang ikut antri beberapa kali. Itu pasti pedagang gorengan, kok emak banteng enggak mikir sih," imbuh @Fr***.
Saat artikel ini disusun, cuitan telah mendapatkan lebih dari 116 ribu tayangan, 5500 likes, dan 2300 retweet.
Baca Juga: Menohok! 8 Poin BEM UI Kritik Pemerintah Soal Kelangkaan Minyak Goreng, Megawati Kena Getah
Berita Terkait
-
Kumpulkan Anggota Komisi III PDIP Jelang Sidang Perdana Hasto Besok, Ini Arahan Megawati
-
Temukan Pelanggaran, Kemendag Segel Produsen Minyakita di Karawang
-
Sehari Jelang Sidang Perdana Hasto, Megawati Kumpulkan Para Anggota DPR Fraksi PDIP di Teuku Umar
-
66 Perusahaan Diciduk! Skandal MinyaKita Terungkap, Lebih dari Sekadar Takaran Dikurangi!
-
4 Cara Pakai Hijab Sport Agar Tetap Nyaman dan Tidak Melorot Seperti Megawati Red Sparks
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak