BeritaHits.id - Publik dibuat heboh dengan adanya penampakan sejumlah mobil mewah yang membranding dengan tulisan Jokowi 3.
Hal itu terungkap dari unggahan akun @majeliskopi08 di jejaring media sosial Instagram pada Kamis (13/04/2022).
Dalam unggahan video tersebut, menampilkan sebuah mobil Fortuner putih yang memiliki stiker esar di belakangnya.
Stiker yang memenuhi kaca mobil paling belakang tersebut memiliki potret Jokowi dan bertuliskan "Jokowi 3 Periode" dengan huruf besar.
Baca Juga: Politikus PDIP Sebut Menteri yang Ikut Teriak Soal Jokowi 3 Periode Seperti Badut Politik
Lalu, sebuah mobil mewah lainnya berwarna hitam juga tertangkap kamera memiliki branding yang sama.
Bedanya, kali ini stiker dengan foto Jokowi itu tampak berada di samping mobil.
Kedua mobil itu sama-sama terdapat logo Bara JP, yang mana disebut diduga sebagai relawan Jokowi saat Pilpres lalu.
Menurut keterangan admin dalam caption, kedua mobil tersebut tertangkap kamera berlokasi di Gorontalo.
"Branding mobil mewah Jokowi 3 periode di Gorontalo terdapat tulisan logo Bara JP yang mana nerupakan relawan pak J dalam pilpres lalu," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Kamis (13/04/2022).
Unggahan tersebut sontak viral dan hanya berselang beberapa menit saja, warganet telah memenuhi kolom komentar.
"Enggak ngerti dah, sudah tau salah, melanggar konstitusi, tapi tetep aja si paling pede mebranding Pakde 3 periode," tulis @riz***.
"Kira-kira kalau mobil ini lewat di sekitaran demonstran bakalan jadi apa ya?" koemntar @cha***.
"Udah tahu salah, sudah tahu g*** enggak ngaku ya haha," imbuh @ind***.
"Taat konstitusi katanya, kok begini," timpal @gib***.
Berita Terkait
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar
-
Kenapa Mobil Tempat Aman untuk Berlindung Saat Banyak Petir
-
Jokowi dan Prabowo Disebut Tak Masalah Pramono jadi Gubernur Jakarta, Asal...
-
Tempel Terus Ahmad Luthfi, Jokowi Soal Peluang Menang di Pilkada Jateng: Nggak Usah Sombong
-
Kampanye Akbar di Benteng Vastenburg Solo, Ahmad Luthfi Pamer Didukung Jokowi
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
-
Pakai AC di Kelas, Orang Tua Murid Keluhkan Iuran Rp 20 Ribu untuk Bayar Listrik di SMA Negeri 1 Bontang
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak