Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Sabtu, 11 Juni 2022 | 21:35 WIB
Ilustrasi pemukulan. (Suaraindonesia)

"Bikin laporan ke kantor polisi, jangan didiamkan bakal ngelunjak satpam kayak gini. Korban emang salah tapi enggak harus pakai kekerasan," tulis @ac***.

"Aku tahu dia juga salah, tapi seenggaknya astaghfirullah bisa dibilangin dengan cara yang baik. Enggak tega lihatnya juga," ungkap @im***.

"Bisa jadi tersangka tuh bapak-bapaknya kalau korban lapor polisi ya nggak sih," komentar @ncr***.

"Miris banget, itu orang loh. Sampai berdarah gitu," timpal @jih***.

Baca Juga: Viral Rumah Aneh di Lampung: Dari Depan Tampak Lebar, Tapi dari Samping Setipis Papan

Load More