Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Evi Nur Afiah
Selasa, 05 Juli 2022 | 10:37 WIB
Perempuan bongkar celengan yang ditabung sejak SD (Instagram/ @undercOver.id).

"Zaman dulu punya duit segitu mah bisa jajan banyak. Mie instan saja sebungkus cuma bayar berapa gitu, murah pokoknya," ucap netizen.

"Cuman generasi tahun 1990 an yang bisa pegang uang itu," ungkap warga lokal.

"Uang seribu nya benar-benar kesukaan, emas di tengah-tengah. Kangen banget sama uang koin zaman dulu tebel-tebel, sekarang koin enteng," kata publik.

"Mbaknya sudah kaya sejak dini, tahun 97 sudah mampu menabung Rp. 5000 rupiah, gila, dijamin permen cecak harga 25 perak," cuit neter.

Baca Juga: Jangan Boros! Ini 4 Tips Sederhana Supaya Isi Tabunganmu Tidak Sedikit

"Disimpen saja uangnya jangan ditukar. Nilainya lebih tinggi lagi itu," kata netizen.

Load More