Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Minggu, 10 Juli 2022 | 10:18 WIB
Momen kakek menangis sebelum sapi dibawa pergi. (Instagram/ndorobei.official)

"Saya nggak bisa lihat ginian pasti bawaannya nangis. Maaf selemah itu saya sama hewan," tulis @53no***.

"Berkurban yang sesungguhnya ya mbah," ungkap @sita***.

"Hewan kalau sudah dirawat sepenuh hati, pasti sudah berasa seperti anggota keluarga sendiri. Karena tidak ada orientasi uang di dalamnya. Jika hewan mati, pemilik pun akan sangat merasa kehilangan," ujar @dwibudi***.

"Sapi itu butuh bertahun-tahun untuk tumbuh jadi wajar kalau bisa sesayang itu," imbuh @have***.

Baca Juga: Emil Dardak Minta Pelaksanaan Penyembelihan Hewan Kurban Sehat dan Aman

Load More