Insiden terjungkalnya odong-odong ini terjadi di Dukuh Tegalrejo, Sempu, Boyolali, pada 11 Mei 2022.
Kendaraan tersebut terjungkal bebas di jalan perkebunan daerah setempat. Insiden ini menyebabkan 2 orang tewas di tempat, yang salah satunya merupakan bocah 4 tahun. Beberapa penumpang lainnya mengalami luka-luka.
"Beberapa korban luka termasuk sopir langsung dievakuasi oleh aparat dan warga untuk dirujuk ke RSU Asy Syifa, Sambi, Boyolali," tulis akun pengunggah tersebut.
Insiden ini ditanggapi warganet dengan mengomentari postingan.
Baca Juga: Sopir Odong-odong yang Tertabrak Kereta Api Hingga Sebabkan 9 Penumpang Tewas Diamankan Polisi
"Stop naik odong-odong di jalan raya. Odong-odong diperuntukkan untuk muter-muter tempat wisata," tulis @had***.
"Jenis odong2 ini lebih cocoknya untuk area taman hiburan, macem Dufan atau Ancol, karena medan jalannya cukup landai dan pastinya sudah di aspal atau di cor, kalau dilihat kejadian ini kayaknya trek jalan yang dilalui cukup curam dan struktur jalan banyak yang rusak, makanya kalau tidak safety dan pandai mengemudi ya ini lah resiko terburuk nya," celetuk @fua***.
"nggak kir nggak pajek..kdg mobil bodong..perawatan plg y ala kadarnya..mndg g usah kasih ijin oprasi d jln umum," timpal @ard***.
Berita Terkait
-
Kereta Api Jayakarta Dilempari Batu, KAI Daop 6 Yogyakarta Geram dan Ancam Pidana Berat
-
Siapkan Rp 20 triliun, Kang Dedi Mulyadi Akan Aktifkan 11 Jalur Kereta Api di Jabar
-
Turis Rusia Nekat! Aksi Gila Naik Kereta Batu Bara Babaranjang Viral!
-
KAI Beberkan 10 Relasi Kereta Api yang Angkut Penumpang Paling Banyak Selama Lebaran
-
Bus Suporter Persebaya Alami Kecelakaan di Tol Pekalongan, Perjalanan ke Jakarta
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak