Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Evi Nur Afiah
Selasa, 09 Agustus 2022 | 19:35 WIB
Momen anak-anak SD sebrangi sungai menggunakan Styrofoam Box (Twitter/ @susipudjiastuti).

Menurut informasi dari beberapa sumber, anak-anak sekolah seberangi sungai menggunakan styrofoam box sebagai perahu adalah hal biasa. Anak-anak di wilayah tersebut memanfaatkan styrofoam box sebagai sarana bermain.

Diketahui lokasi sungai tersebut berada di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) Sumatera Selatan.

Load More