BeritaHits.id - Bayi berjenis kelamin laki-laki tewas setelah terlibat kecelakaan hebat bersama orang tuanya. Korban baru berusia sekitar 6 bulan.
Korban diketahui bernama Harry Kiely dari Clacton, Essex, meninggal di rumah sakit setelah menderita luka serius dalam kecelakaan dua kendaraan belum lama ini.
Dilansir dari laman Mirror.co.uk, petugas kepolisian setempat masih menyelidiki tabrakan tersebut dan mendesak setiap saksi untuk memberikan informasi.
Atas kejadian tersebut, ibu korban begitu terpukul karena kehilangan sang anak untuk selama-lamanya.
Baca Juga: Sempat Dikira Sakit Ambeien, Adik Tessa Kaunang Ternyata Idap Kanker Liver Sebelum Meninggal
Ibu Harry memberikan penghormatan yang memilukan kepada putranya. Dia mengaku sangat patah hati sampai-sampai hidup terasa berat tanpa kehadiran anaknya.
“Anakku sayang, kamu diambil terlalu cepat, siapa pun yang mengenalmu dan mengenalku akan tahu betapa berartinya kamu bagiku, sayang. Aku tidak bisa hidup tanpamu. Ibu dan semua keluargamu akan selamanya memilikimu di hati kami," kata ibu Harry dikutip Beritahits.id pada Rabu, (17/8/2022).
Pemeriksaan atas kematian Harry dibuka di Pengadilan Koroner Essex awal bulan ini.
Unit investigasi tabrakan serius Polisi Essex terus menyelidiki keadaan di sekitar tabrakan.
Polisi menangkap seorang wanita yang tidak terkait dengan korban.
Baca Juga: Farhat Abbas Bela Ibu Pencuri Cokelat Alfamart: Bukan Pencurian, Hanya Kebawa
Alasannya karena perempuan tersebut dicurigai melakukan sejumlah pelanggaran mengemudi, termasuk menyebabkan kematian dengan mengemudi yang berbahaya.
Berita Terkait
-
Dibongkar Ibu Nagita Slavina, Kondisi Desiree Tarigan Usai Hotma Sitompul Meninggal Bikin Sedih
-
Fondasi Awal Kehidupan: Mengapa Susu Penting untuk Ibu Hamil
-
Pengajian 7 Harian Titiek Puspa Digelar Penuh Haru dengan Nuansa Serba Putih
-
Inul Daratista Nyekar Peringati 7 Hari Kematian Titiek Puspa, Makam Sang Musisi Tuai Sorotan
-
Di Luar Dikenal Galak, Hotma Sitompul Selalu Bersikap Manis ke Keluarga
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak