BeritaHits.id - Beredar rekaman video yang memperlihatkan seorang anak kecil duduk sendirian di atas sepeda motor di sekitar Jembatan Suramadu arah Surabaya-Madura. Berdasarkan informasi pada video, ayah dari balita tersebut tenggelam di sungai usai melakukan aksi bunuh diri.
Kabar ini diunggah lewat aplikasi Facebook dengan nama pengguna Fendy Pradana. Berikut narasi dan judul pada video berdurasi 16 detik.
"Anak balita ini ditinggal bapaknya tenggelam di jembatan Suramadu, Madura-Jatim. Jadi putrinya sendirian di pinggir jalan"
Dalam video tersebut terdapat klaim bahwa ayah dari anak tersebut meninggal tenggelam setelah melompat dari Jembatan Suramadu dan meninggalkan anaknya sendirian di pinggir jalan.
Baca Juga: Arie Kriting dan Indah Permatasari Dianugerahi Anak Pertama
Berdasarkan penelusuran Beritahits.id pada Minggu, (4/9/2022), informasi tersebut tidak benar atau hoaks.
Penjelasan
Kepala Unit (Kanit) PJR VIII Jatim, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Farida Aryani mengatakan, video yang diduga bunuh diri tersebut tidak benar atau hoax.
Orang tua dari anak ini bukan bunuh diri tapi anaknya ditinggal di pinggir jalan karena mengambil barang yang tertinggal, tetapi beberapa saat kemudian bapak dari anak ini datang dan mereka langsung pergi lagi dengan motornya.
Dalam video terlihat para pengendara yang berhenti menanyakan keberadaan orang tuanya karena sendirian di pinggir jalan. Namun anak tersebut terdiam dan kebingungan. Sementara, nama dan alamat masih dalam pencarian karena saat petugas ke lokasi sudah tidak ada di tempat.
Baca Juga: Polisi Adakan Penyelidikan Terhadap P NATION Terkait Kasus Kematian Pekerja
"Melihat ada anak kecil sendirian di tinggal di sepeda motor banyak warga yang berhenti untuk sekedar bertanya kepada anak tersebut," Katanya saat On Air di Dinamika Madura Radio Karimata pada Rabu (31/08/2022) malam.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Diisukan Jadi Orang Ketiga Arya Saloka dan Putri Anne, Amanda Manopo Spill Pria Paling Spesial
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak