Lebih lanjut, si kurir berniat mengembalikan barang dan membantu si cucu untuk tak terkena penipuan.
Cucu ibu itu lalu mengiyakan dan memahami perkataan kurir baik hati tersebut.
Ibu-ibu tadi pun tak lupa untuk berterima kasih kepada kurir karena telah menyelematkan dia dan cucunya dari penipuan HP abal-abal.
Tanggapan Warganet
Baca Juga: Remaja Hendak Tawuran Dibuat Kicep dengan Aksi Emak-emak Pakai Kaos Oi Sambil Bawa Sapu
Tayangan itu seketika mencuri atensi warganet hingga menuai beragam tanggapan.
Kolom komentar banjir dan penuh dengan pujian hingga doa baik yang ditujukan kepada si kurir.
"Ini kurir yang layak jadi kepala cabang," tulis @hanz***.
"Mas kurir amanah, nggak asal kerja Masya Allah barokah ya mas," imbuh @mahl***.
"Bang kurirnya baik banget sih," komentar @dina***.
Baca Juga: Ngeri! Begal HP Modus COD Berkeliaran di Warakas Jakut, Pelaku Tebas Kepala Korban Pakai Parang
"Sehat-sehat terus mas kurir, jarang-jarang lho kurir kayak gini," timpal @bagas***.
Berita Terkait
-
Vivo V50 Lite 4G dan 5G Siap Meluncur, Andalkan Baterai 6.500 mAh
-
Strategi Lion Parcel Hadapi Lonjakan Pengiriman Paket Selama Ramadan-Idul Fitri
-
Harga Ditaksir Murah, Infinix Note 50X 5G Siap Hadang POCO X7
-
Realme 14 5G Segera Hadir, Harga Realme 13 5G Langsung Turun Rp 800 Ribu
-
5 Anggota iPhone 16 Series Lolos Sertifikasi SDPPI, Peluncuran ke Indonesia Makin Dekat?
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak