BeritaHits.id - Pelaku dalam kasus pembunuhan berencana terhadap Mirna Salihin, Jessica Wongso, disebut memiliki belasan catatan kriminal di Australia.
Mulai dari pernah mengalami kecelakaan akibat mengemudi dalam keadaan mabuk, dilaporkan mantan pacar karena tuduhan kerusakan kendaraan, dan lainnya.
Terkait dengan belasan catatan kriminal yang disebut-sebut dimiliki Jessica Wongso, Imelda Wongso buka suara.
Ibu Jessica Wongso ini membantah jika sang anak memiliki sejumlah catatan kriminal selama berada di Australia.
Ia mengaku memiliki bukti bahwa klaim belasan catatan kriminal Jessica Wongso tersebut tidak benar. Bukti tersebut dipegang oleh pengacara sang anak, Otto Hasibuan.
"Saya kan udah ada bukti sekarang dari pengadilan Australia, sama jaksa kan udah dikirim aslinya, udah ditok sama Komjen Indonesia yang ada di Sydney," ujar Imelda, dikutip dari unggahan akun TikTok @vittaadelh, Kamis (12/10/2023).
"Ada buktinya sama Pak Otto, bahwa Jessica tidak ada kriminal, tidak benar yang dibilang di sini, bilangnya ada 13 kriminal," imbuhnya.
Mengatahui sang anak disebut memiliki belasan catatan kriminal di Australia, Imela Wongso pun merasa begitu hancur.
"Hancur dong hati orang tua digituin," ujar Imelda.
Baca Juga: Kode Ending Kasus Kopi Sianida? Wirang Birawa Ungkap Satu Petunjuk: Banyak-banyak Wawancara
Sebagai informasi, kasus kopi sianida yang menewaskan Mirna Salihin yang terjadi pada 2016 kembali disorot setelah film dokumenter berjudul Ice Cold: Murder: Coffee, and Jessica Wongso rilis di Netflix.
Film garapan Rob Smith ini membahas beberapa kejanggalan dalam kasus yang menyeret Jessica Wongso sebagai tersangka tersebut.
Berita Terkait
-
Ini Alasan Jessica Wongso Menangis saat Prof Ronny Nitibaskara Bersaksi di Persidangan
-
Dicecar Denny Sumargo, Gestur Jaksa Sandhy Handika Digunjing: Lirik-Lirik ke Atas, Artinya Apa Bang Messi?
-
Menohok! Prof Eddy Sebut Dokter Djaja Cuma Koar-koar bak Orang di Pinggir Jalan Soal Sianida Mirna
-
Sebut Jessica Wongso Masuk Bui Akibat Psikiater 'Nakal', Hotman Paris: Pendapatnya Bisa Dibeli
-
Edi Darmawan Ketar-ketir, Jessica Wongso Beri Pernyataan Resmi dan Bantah Diperas Otto Hasibuan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!