Lebih lanjut Agung menjelaskan, bahwa proyek pengecoran jalan Mojoagung-Mojoduwur sepanjang 975 meter dengan lebar 7 meter ini dikerjakan olej PT Pucak Jaya Konstruksi.
Proyek tersebut telah menelan anggaran dari APBD Pemkab Jombang sebesar Rp 3,8 miliar dengan pengerjaannya secara bertahap setiap lajur.
Selama proyek pembangunan berlangsung, kata Agung, pihak pembangun juga sudah memasang rambu-rambu, pembatas, dan menempatkan petugas jaga untuk mencegah pengguna jalan.
Namun sayangnya, saat kejadian petugas jaga sedang mengawal truk molen untuk mengecor di titik lain. Sehingga tanpa perhitungan, para pengendara menerobos jalan itu.
Baca Juga: Membara, Lereng Gunung Anjasmoro Kembali Terbakar
"Ketika pelaksanaan proyek, ada (petugas) yang membuka portalnya dan juga pengatur lalu lintasnya mengawal truk molennya. Sehingga saat itu tidak ada yang jaga," jelasnya.
Jalan cor sepanjang 50 meter dengan lebar mencapai 3,5 meter tersebut, saat ini benar-benar ambyar. Karena setelah diterabas bentor dan truk pengangkut kayu, kendaraan lain juga turut melintasinya.
Menurut Agung, kerusakan jalan cor beton ini menyebabkan rekanan rugi mencapai Rp 50 juta.
"Kalau kerugian sebenarnya bukan di kami, tapi di pihak penyedia. Kemarin kami koordinasikan, mereka mau bertanggung jawab untuk melanjutkan pekerjaan," pungkasnya.
Demikian tadi kronologi cor jalan di Jombang ambyar karena pengendara yang bandel. Semoga menjadi pembelajaran buat kita semua.
Baca Juga: Viral Bentor hingga Truk Trailer Terjebak Jalan Cor Masih Basah di Jombang Bikin Geram
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
-
Dear Warga Jombang! Mudik Gratis Lebaran 2025 Dishub Dibuka, Ini Cara Dapat Tiket Mudik dan Balik
-
Mudik Gratis Lebaran 2025 ke Jombang: Rute, Jadwal, & Cara Daftar
-
Misteri di Balik Pembunuhan Mengerikan di Jombang, Kepala Korban Ditemukan Terpisah
-
Bencana Tanah Longsor di Jombang
-
Kartika Coffee, Suguhkan Kedamaian di Tengah Hiruk Pikuk Kota Jombang
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak