BeritaHits.id - Calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka pernah heboh dicium oleh bapak-bapak saat menghadiri acara pertemuan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan relawan Nusantara Bersatu di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.
Saat itu, Gibran mengaku trauma jika mengingat kejadian tersebut. Sayangnya kejadian dicium bapak-bapak itu terulang lagi.
Hal itu dirasakan Gibran saat safari politik perdana sebagai cawapres di kaki Gunung Merapi, Selo, Boyolalo.
Pada video yang diunggah kanal YouTube Berita Surakarta, tampak Gibran yang tengah melakukan kegiatan bersama masyarakat.
Baca Juga: Relawan 'Penerus Negeri' Lantangkan Deklarasi Dukungan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
Usai diberi tumpeng oleh warga, beberapa orang bersalaman dan foto dengan suami Selvi Ananda itu. Kemudian seorang bapak-bapak berkemeja putih tampak mencium Gibran sambil menyalami.
Momen Gibran dengan warga Boyolali itu sontak mengundang berbagai respons dari warganet.

"Maju terus mas gibran, untuk meneruskan perjuangan bapak mu," komentar warganet.
"Tetap semangat ya mas gibran saya yakin sutu saat bisa jadi RI 1," imbuh warganet.
"Cara pak jokowi mempersatukan bangsa dan menjauhkan kelompok radikal di kubu pak prabowo dg harus mengorbankan diri dicaci dan dihina, denganmeneruskan pada anaknya" tulis warganet di kolom komentar.
Baca Juga: Andre Rosiade Ungkap di Balik Gagalnya Erick Thohir Jadi Cawapres Prabowo
"Emang tu hampir kena cium kan ya," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
Wapres Gibran Ucapkan Selamat Paskah, Beri Pesan Pentingnya Punya Harapan
-
Kunto Aji Sentil Gibran Rakabuming Raka yang Mendadak Bahas Film Jumbo: Doi Ikutan Ambil Credit
-
Mentan Amran: Wapres Gibran Dukung Penuh Pemberantasan Mafia Beras, Teguran Terjadi di Masa Lalu
-
Tanggapi Desakan Jenderal Fachrul Razi dkk Copot Wapres, PSI Bela Gibran: Ini Mandat Rakyat!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak