BeritaHits.id - Trinity Traveler atau yang memiliki nama asli Ade Perucha Hutagaol menuai kritikan publik usai dirinya secara blak-blakan mengaku mendukung kemerdekaan Israel. Pernyataannya ini membuat dirinya menuai berbagai hujatan di X.
Pernyataan Trinity Traveler ini diungkap oleh netizen yang menelusuri cuitan dirinya di tahun 2016 lalu. Dalam unggahan tersebut, penulis sekaligus traveler ini memberi ucapan selamat kepada kemerdekaan Israel.
"Happy Independence Day, Israel!" tulisnya melalui akun @TrinityTraveler pada 12 Mei 2016 lalu.
Sebelumnya, pada 11 Juli 2015 lalu, Trinity Traveler nampak memuji seorang zionis ganteng yang fotonya beredar di X. Pujian untuk pria Israel yang tampan ini rupanya sudah ia sampaikan sejak tahun 2011 lalu.
Baca Juga: Jokowi Kutuk Serangan Israel Di Gaza: Indonesia Sangat Marah!
"Spotted cowok ganteng Israel" tulis Trinity Traveler pada 11 Juli 2015.
"Gilak ya, cowok-cowok Israel ini cakep-cakep bener!" tulisnya pada 25 September 2019.
Berdasarkan informasi yang kami dapatkan dari berbagai sumber, berikut ini penjelasan lengkap mengenai siapa Trinity Traveler, penulis yang mendukung kemerdekaan Israel usai kesengsem zionis ganteng.
Siapa Trinity Traveler?
Ade Perucha Hutagaol atau yang terkenal dengan nama Trinity Traveler merupakan wanita yang lahir di Sukabumi pada 11 Januari 1973 lalu. Kini dirinya sudah berusia 50 tahun.
Baca Juga: Kepergok Like Postingan Gal Gadot Dukung Israel, Valencia Tanoesoedibjo: I Don't Believe In Violence
Secara pendidikan, Trinity Traveler merupakan lulusan Universitas Diponegoro untuk pendidikan S1. Sedangkan untuk pendidikan S2, dirinya adalah lulusan Asian Institute of Manajemen.
Berita Terkait
-
Serangan Udara Terbaru Israel di Gaza Tewaskan Puluhan Warga Sipil, Gencatan Senjata Masih Mandek
-
Bali Mau Jadi Seperti Israel? Gubernur Koster Usulkan Revolusi Pertanian Berbasis Teknologi!
-
Manggung di Coachella, Green Day Serukan Dukungan untuk Palestina
-
Beda dengan MUI, PBNU Tolak Fatwa Jihad Lawan Israel, Gus Ulil Ungkap Alasannya!
-
Demi Kemerdekaan Palestina, PKS Lakukan Ini ke Turki
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak