Setelah lulus, Paiman diangkat menjadi satpam di Yayasan Gembala Baik. Namun hasratnya untuk menempuh pendidikan tidak luntur, hingga Paiman memilih bekerja pada shift malam supaya bisa melanjutkan kuliah di program studi Ilmu Administrasi Negara di Universitas Prof Dr Moestopo.
Paiman kemudian meneruskan studi di tingkat magister pada tahun 1997. Lalu pada tahun 1999, Paiman menjadi dosen tetap sampai tahun 2012. Paiman juga tercatat sebagai alumni S3 di Universitas Padjajaran Bandung.
Kariernya tentu semakin berkembang. Pada tahun 2003, Paiman pernah menjadi Tenaga Ahli Baleg DPR RI dan konsultan di beberapa kementerian, yakni Kemenko Polkam serta Kemensos
Sedangkan di bidang akademik, Paiman juga pernah mengemban amanah sebagai Wakil Dekan FISIP, Sekretaris Program Pascasarjana, Direktur Program Pascasarjana, sampai Rektor Universitas Prof Dr Moestopo (Beragama) Jakarta periode 2022-2027.
Baca Juga: Ketum Relawan Projo Yakin Pasangan Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran: Doakan Bersama Rakyat
Paiman juga tercatat menjadi komisaris di perusahaan negara. Lewat Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Perusahaan Gas Negara Tbk. (PGN), Paiman diangkat menjadi komisaris independen, walau dirinya sebenarnya sudah menjadi komisaris PGN sejak tahun 2015. Paiman juga menjabat sebagai komisaris PT Food Station Tjipinang Jaya.
Selain berkarier secara profesional, Paiman juga mempunyai sejumlah bisnis seperti percetakan, fotokopi, restoran, biro travel, kos-kosan, properti, serta usaha lainnya.
Sedangkan di bidang politik, Paiman merupakan Ketua Umum Relawan Sedulur Jokowi yang mendukung eks Wali Kota Solo itu saat maju sebagai Gubernur DKI Jakarta. Dukungan ini berlanjut ketika Jokowi berkompetisi di Pilpres 2014 dan 2019.
Berita Terkait
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Biasa Unggulkan AI, Wapres Gibran Adakan Nobar Jumbo: Dukung Animasi Buatan Anak Negeri?
-
Jokowi Kenang Momen Disuruh-suruh Titiek Puspa: Menteri Saja Gak Ada yang Berani
-
Gibran Ikut Tren Lebaran di TikTok, Intip Momen Akrab Bareng Prabowo dan Keluarga
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak