BeritaHits.id - Seorang penjual nasi langgi di Ponorogo, Jawa Timur menghebohkan jagat maya. Bukan karena kreasi makanannya, namun karena lapak jajakannnya.
Menjual nasi kaki lima, penjual nasi langgi di Ponorogo tersebut tampak tak biasa. Pasalnya, pengangkut lapaknya bukan pakai mobil sembarang, melainkan mobil mewah Alphard.
"Di Ponorogo ada enci-enci dagang nasi langgi warungan pinggir jalan pake mobil Alphard," tulis akun X @rasjawa.
Saat ditanyai mengapa memakai Alphard saat berdagang nasi pinggiran, pemilik hanya menyebutkan bahwa mobil tersebut nganggur di rumah.
Baca Juga: Aksi Ibu-ibu Nyanyikan Lagu Azab di Lampu Merah Bikin Netizen Kesindir: Serasa di Padang Mahsyar
"Ada yang wawancara kenapa kok jualan pake Alphard, encinya jawab 'Saya paling gak suka liat barang nganggur, kebetulan armada yang nganggur ya Alphard ini. Jadi ya saya pakai jualan'," imbuhnya.
Pada foto unggahan akun tersebut terlihat bahwa seporsi nasi dengan lauk dijual rata-rata Rp 15 ribu saja.
Unggahan tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet. Namun tak sedikit warganet yang malah dibuat salah fokus dengan meja stainless yang dipakai untuk menjajakan dagangannya.
"Mejanya stainless standard kitchen set hotel," komentar warganet.
"Memang terlihat bukan barang murahan itu meja stainlessnya," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Tercyduk Sering Buka Situs Ini, Iklan Trans Jakarta Jadi Olok-olokan Netizen
"Peralatannya sangat proper, termasuk mejanya," tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Terungkap! Mobil Dinas Kemhan yang Viral dengan PSK Pakai Pelat Bekas Pensiunan
-
Makna 'Stecu-Stecu' yang Viral: Populer Berkat Anak Muda Indonesia Timur
-
Cara Beli Acne Patch Bentuk Kecoa yang Viral, Apa Manfaatnya?
-
Profil Rumah Literasi: Diduga Selewengkan Uang Donasi, Donatur Tagih Transparansi
-
Rekaman Video Diduga Keluarga Bahlil Lahadalia Pakai Private Jet Viral, Publik Sentil Prabowo
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak