BeritaHits.id - Kabar duka kembali datang dari salah satu pemuka agama Indonesia. Setelah Syekh Ali Jaber, Habib Ali bin Abdurrahman Assegar dikabarkan ,eninggal dunia.
Kabar wafatnya Habib bin Abdurrahmad Assegaf dibagikan oleh pendakwah Yusuf Mansur lewat jejaring Instagram miliknya, Jumat (15/1/2021) sore.
"Ya Allah Yaa Rabb. Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf, wafat. Innaa lillaah...," tulis Ustaz Yusuf Mansur seperti dikutip Suara.com.
Meninggalnya Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf ini pun dikabarkan oleh akun Instagram Rabithah Alawiyah, organisasi sosial keagamaan yang anggotanya para habib di Indonesia dan sudah berdiri sejak 1928.
Baca Juga: Selain Syekh Ali Jaber, Ini 10 Ulama di Indonesia yang Wafat Januari 2021
Rabithah Alawiyah membagikan foto sebagai tanda belasungkawa. Di dalamnya memuat informasi yang menyebut Sesepuh Alawiyyin dan Pimpinan Majelis Ta'lim Al Afaf, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf telah tutup usia.
Perlu diketahui, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf dikenal sebagai ulama yang memiliki dedikasi tinggi pada dakwah.
Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf juga disebut-sebut merupakan guru Habib Rizieq Shihab.
Ulama kondang itu sempat menjadi sorotan usai Habib Rizieq pulang dari Arab Saudi.
Pasalnya, majelisnya saat acara Maulid Nabi Muhammad SAW dihadiri ribuan jemaah yang membuat jalan di Tebet hingga Jalan Abdullah Syafi'i ditutup karena banyaknya jemaah yang hadir.
Baca Juga: Raffi Ahmad dan Ahok Hadiri Pesta, Refly Harun Ungkit Anak Emas Negara
Habib Ali wafat selang sehari usai Syekh Ali Jaber meninggal dunia pada Kamis (15/1/2021).
Kabar duka ini meninggalkan kesedihan bagi banyak orang, seperti warganet yang turut berkomentar dalam unggahan Ustaz Yusuf Mansur.
"Innalillahi Waina Ilaihi Rojiun. Allahumafirlahu Warhamhu Wa'afihi Wafuanhu Al Fatihah," ujar Armand Maulana.
Berita Terkait
-
Hotma Sitompul Sempat Koma 40 Hari di Malaysia
-
Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
-
Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
-
Terungkap! Ini Isi Pertemuan Rahasia Dasco Gerindra dan Salim Segaf PKS Pasca Isu Matahari Kembar
-
Titiek Puspa Tiada, Kris Dayanti: Kami Akan Menjaga Estafetnya dengan Baik
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak