BeritaHits.id - Sebuah unggahan video mendadak viral, lantaran menunjukkan aksi seorang wanita Warga Negara Indonesia (WNI) tengah menarikan tarian tradisional Indonesia di wilayah perkotaan Macau, China.
Video viral tersebut dibagikan oleh kreator TikTok bernama Cenil Antika di akun miliknya @cenilantika pada Minggu (7/2/2021).
"JAWA BARAT..... Mohon supportnya bersama kita junjung tinggi Budaya seni Indonesia. Macau," tulis Antika di unggahannya itu.
Lengkap menggunakan kebaya berwarna biru serta riasan sanggul, Antika begitu luwes menarikan tarian tradisonal khas Indonesia memakai properti kipas.
Baca Juga: BI Bantah Uang Redenominasi Rp100 Berwajah Jokowi
Dengan lincah TKI tersebut menarikan Jaipong Bajidor Kahot yang ia kombinasikan dengan tarian khas Bali.
"Kami anak rantau di Macau, bersama melesatikan budaya seni tanah air. Salam sejahtera selalu," tutur Antika.
Di sejumlah video lainnya, Antika diketahui kerap menarikan tarian tradisional Indonesia di keramaian Kota Macau.
Walhasil, aksinya itu pun menjadi viral dan telah ditonton lebih dari 22 ribu tayangan.
Sejumlah warganet turut memberikan apresiasi dan beragam komentarnya.
Baca Juga: Bos Jalan Tol Jusuf Hamka Kaget Saat Terima Angpau, Isinya Bikin Melongo
"Keren banget sih," kata akun @tyaa_ns88.
Berita Terkait
-
Riwayat Timnas Indonesia VS China, Siapa Lebih Sering Jadi Pecundang
-
Konvoi Palang Merah China Ditembaki, Menlu Pastikan Bantuan Indonesia Tetap Sampai ke Myanmar
-
Gempa Myanmar Renggut 2.800 Lebih Nyawa Manusia, Berapa Orang WNI?
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak