BeritaHits.id - Sebuah foto memperlihatkan seorang pemuda yang tertidur di masjid. Foto tersebut tersebar di media sosial.
Foto itu dibagikan oleh akun Twitter @recehtapisayang. Terlihat dalam foto tersebut, seorang pemuda menjadi sorotan jemaah masjid.
"Dikira mati husnul khotimah ternyata pemuda ini afk saat salat," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Pemuda itu tampak terdiam. Dia dalam keadaan terduduk, akan tetapi wajahnya menghadap ke lantai.
Baca Juga: Buat Aturan Nabung Rp 50 Ribu Tiap Galau, Aksi Wanita Ini Panen Pujian
Dalam foto tersebut, jemaah terlihat panik lantaran mereka menemukan pemuda itu dalam keadaan tidak bergerak.
Seorang pria memakai gamis berwarna putih pun terlihat menunjuk pemuda tersebut. Dalam foto selanjutnya, pemuda itu terlihat terbangun setelah salah seorang jemaah mencoba membangunkannya.
Orang itu terlihat menyentuh pundak pemuda tersebut. Tak disangka, rupanya pemuda itu tidak sengaja tertidur saat salat.
Pada foto berikutnya, dia terlihat terbangun dan hanya menatap orang-orang yang ada di depannya.
Dia terlihat membungkuk lesu mirip seperti orang yang bangun dari tidurnya.
Baca Juga: Ngeri, Detik-detik Wanita dan Bocah Tertimpa Pagar Saat Bantu Parkir Mobil
Unggahan tersebut langsung mendapatkan perhatian dari warganet. Ada yang ikut menceritakan pengalaman serupa seperti pemuda tersebut.
Berita Terkait
-
Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
-
Titiek Puspa Tiada, Kris Dayanti: Kami Akan Menjaga Estafetnya dengan Baik
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Afgan Kenang Momen Saat Titiek Puspa Datang ke Konser Tunggal Perdananya
-
Petty Tunjungsari Ungkap Lirik Lagu Cinta Terinspirasi dari Kisah Nyata Titiek Puspa
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak