BeritaHits.id - Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan seorang wanita terlihat membawa golok. Wanita tersebut marah kepada petugas PLN lantaran listriknya mau dicabut.
Selanjutnya, polisi akhirnya berhasil menangkap pengendara mobil Fortuner yang mengacungkan pistol kepada seorang wanita.
Selain dua berita di atas, berikut BeritaHits.id rangkum berita terpopuler lainnya sepanjang Jumat (2/4/2021).
1. Viral Wanita Bawa Golok Ngamuk ke Petugas PLN Gegara Belum Bayar Listrik
Baca Juga: Identitas MFA Si Koboi Fortuner Dibongkar Warganet, Jabatannya Jadi Sorotan
Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan seorang wanita yang terlihat marah kepada petugas. Video itu viral.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @smart.gram, Jumat (2/4/2021). Dalam video, wanita tampak mengenakan baju putih dan celana pendek hitam.
Di depannya terdapat beberapa pria yang merupakan petugas PLN. Para petugas mendatangi pria tersebut.
2. Polisi Hadirkan 'Koboi' Pengemudi Fortuner, Penampakannya Disorot: Melempem
Baca Juga: Viral Kartu Anggota Perbakin Diduga Milik MFA Koboi Pengemudi Fortuner
Penampakan koboi pengemudi Fortuner di Polda Metro Jaya. (Instagram/humaspoldametrojaya)
Seorang pengendara mobil Toyota Fortuner terekam kamera mengacungkan pistol ke pengendara lain.
Video aksi pengendara Fortuner itu beredar di jejaring media sosial.
Si pengendara mobil itu pun akhirnya ditangkap polisi. Sosoknya dihadirkan saat jumpa pers di Polda Metro Jaya.
3. Viral Potret Bocah Asyik Kenyot Es, Wajahnya Disebut Mirip Kylian Mbappe
Penyerang Borussia Dortmund, Erling Haaland sempat menjadi perhatian publik setelah beredar sebuah video seorang santri yang disebut mirip dengan Haaland.
Rupanya, tak hanya Erling Haaland yang memiliki kemiripan dengan bocah di Indonesia.
Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan seorang bocah yang tengah asyik meminum es dari plastik.
4. Komentar Arie Untung soal Rekaman Video Zakiah Aini Serang Mabes Polri
Publik figur Arie Untung ikut berkomentar soal rekaman video ketika pelaku penyerang Mabes Polri ditembak mati oleh polisi.
Pelaku penyerangan Mabes Polri, Zakiah Aini (ZA) terekam dalam kamera CCTV. Wanita itu terlihat memakai hijab biru.
Dalam video rekaman CCTV itu, ZA tampak berjalan memasuki lingkungan Mabes Polri. ZA diduga sebagai teroris yang kemudian dilumpuhkan oleh polisi.
5. Identitas MFA Si Koboi Fortuner Dibongkar Warganet, Jabatannya Jadi Sorotan
Identitas pengemudi mobil Fortuner yang mengacungkan pistol kepada seorang wanita dibongkar warganet.
Sebuah akun Twitter mengunggah identitas pengendara Fortuner berinisial MFA yang videonya viral di jejaring media sosial.
Dalam unggahan tersebut, terdapat beberapa foto wajah MFA. Tak hanya itu, akun tersebut juga membeberkan kepemilikian mobil Fortuner yang digunakan MFA.
Berita Terkait
-
Viral Petugas Keamanan Mirip Marselino Ferdinan, Netizen: Disuruh Cetak Gol Malah Jadi Satpam!
-
Viral PSSI Bikin Poster Pakai AI, Ernest Prakasa Kritik Menohok Erick Thohir
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
Blunder! Kepergok Hapus Postingan Surat Prabowo Dukung RK, Raffi Ahmad Dicap Tukang Laundry hingga Doktor Abal-abal
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak