BeritaHits.id - Sejumlah anggota DPR telah disuntik Vaksin Nusantara oleh Terawan Agus Putranto.
Dewan Pakar PKPI Teddy Gusnaidi memberikan apresiasi kepada anggota DPR yang menjadi relawan untuk Vaksin Nusantara.
Hal tersebut ia ungkapkan melalui akun Twitter pribadinya @TeddyGusnaidi, Selasa (27/4/2021).
Teddy mengungkapkan ia memberikan apresiasi karena mereka rela menjadian tubuh bagian dari melawan covid-19.
Baca Juga: Maling Mulia! Pria Ini Kembalikan Barang Curian Setelah Sadar Gasak Vaksin
"Para anggota DPR RI yg menjadi relawan, akhirnya disuntik vaksin nusantara oleh dr. Terawan. Suka tidak suka, terlepas perbedaan pandangan politik, saya harus angkat topi, karena mereka rela menjadikan tubuh mereka bagian dari perjuangan melawan covid-19," tulisnya, dikutip Beritahits.id.
Lebih lanjut, Teddy salut dengan keberanian para anggota DPR yang menjadi relawan.
Sebab, mereka mengorbankan nyawa mereka. Teddy menyebut bahwa tidak semua orang berani melakukan hal ini.
"Yang mereka korbankan bukan harta mereka, tapi nyawa mereka, Jika benar bahwa vaksin nusantara ini tidak layak seperti yang ditudingkan, maka yang terancam adalah nyawa mereka. Tidak semua orang berani melakukan hal itu di tengah tudingan negatif terhadap vaksin Nusantara," ujarnya.
Teddy pun menyoroti soal pernyataan IDI mengenai ada unsur politis dalam proses uji vaksin.
Baca Juga: Pemkot Pekalongan Minta Masyarakat Tak Ragu Disuntik Vaksin Covid-19
Menurut Teddy, IDI perlu menghilangkan statement tersebut lantaran para anggota DPR berani melakukannya dan tidak hanya sekedar omongan belaka.
Berita Terkait
-
Wahyu Setiawan Dengar Uang Suap dari Hasto, Kuasa Hukum: Kabar Burung Tak Bisa Jadi Bukti
-
Tawa Hasto Usai Jalani Sidang: Masih Belajar Sebagai Terdakwa
-
Wahyu Setiawan: Ada Tanda Tangan Megawati di Sebagian Berkas PAW dari PDIP
-
Sidang Hasto, Djoko Tjandra Diduga Danai Harun Masiku? Hakim Cecar Saksi Kasus Suap PAW
-
Wahyu Setiawan Ungkap Istilah Uang Operasional Tahap Pertama' yang Diduga Berasal dari Hasto
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak