BeritaHits.id - Media sosial tengah diramaikan dengan beredarnya foto-foto ketiga capres semasa SMA. Diketahui Pilpres 2024 sedianya akan diikuti oleh tiga calon, yakni Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, dan Prabowo Subianto.
Seperti dilihat di akun Twitter @negativisme, terlihat kolase foto ketiga capres sewaktu mereka menempuh pendidikan SMA serta foto masa sekarang.
“SMA vs Sekarang,” begitulah caption yang dituliskan @negativisme di unggahannya, dikutip pada Selasa (24/10/2023).
Ketiganya kompak terlihat mengulas senyum lebar dengan seragam sekolah masing-masing. Sementara di kolom bawahnya terlihat foto resmi ketika Prabowo menjadi Menteri Pertahanan, serta Ganjar dan Anies saat menjadi gubernur.
Baca Juga: Apa Itu Duduk Vincent? Viral Emak-Emak Ngamuk di KRL Karena Duduk Menyilang
Kekinian, postingan tersebut ramai diperbincangkan warganet yang sibuk membandingkan foto semasa SMA ketiga capres. Ada yang sibuk menerka tipe murid seperti apa ketiga capres hingga mengomentari rambut Ganjar yang masih hitam dan bukan putih seperti sekarang.
“(Dari kiri) Anaknya horang kaya, anak ndugal (bandel), anak alim,” celetuk warganet.
“Pa ganjar hitam juga rambut nya pas muda,” komentar warganet.
“Mirip dimas seto itu yang tengah,” ujar warganet lain, merujuk pada sosok Ganjar yang fotonya diapit Prabowo di sisi kiri dan Anies di sisi kanan.
“Keliatan kastanya ya… konglomerat dan rakyat,” imbuh warganet.
Baca Juga: Heboh Video Kaesang Pangarep Nge-DJ di Acara PSI, Banjir Nyinyiran: Jauh dari Kata Merakyat
“Anies nampak culun kayaknya saat sekolah, kaos dalam nya aja kelihatan temvuss,” seloroh yang lainnya.
Berita Terkait
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Jokowi Masih Dianggap 'Bos', Ganjar Komentari Matahari Kembar
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak