Alhasil, video aksi bapak memusnahkan sarang tawon dengan kantong plastik itu pun viral hingga telah ditonton lebih dari 4,5 juta kali.
Sejumlah warganet tampak memberikan beragam komentarnya. Mereka bahkan bertanya-tanya apakah plastik tersebut tidak sobek oleh tawon yang banyak itu.
"Gimana itu kira-kira pas ditarik kereseknya sobek," ujar akun @pak***rc.
"Bayangin aja kalau enggak nyadar kantongnya bolong," imbuh akun @in***r.
Baca Juga:Naik Kelas! Viral Foto Sepeda Motor khas 'Rakjel' Indonesia di Tengah Salju
"Enggak kebayang kalau rantingnya susah patah," tutur akun @cro***ers.
"Yang aku takutin satu, plastiknya bolong," kata akun @bet***gal.
"Eh pinter bang," tutur akun @bl***.
Tonton di sini.
Baca Juga:Ngaku Gak Pernah Makan Pecel Lele, Cewek Ini Ramai Kena Bully Warganet