Viral! Foto Iklan Biro Jodoh di Koran Jadul, Publik: Tinder Old Version

"Gue pingin deh denger cerita orang yang sukses mendapatkan pasangan (atau kalau perlu sampai berumah tangga) yang diawali dari Biro Jodoh analog begini," ujar warganet.

Reza Gunadha | Dwi Atika Nurjanah
Senin, 22 Februari 2021 | 18:26 WIB
Viral! Foto Iklan Biro Jodoh di Koran Jadul, Publik: Tinder Old Version
Penampakan Iklan Biro Jodoh di Koran Jadul (twitter.com/torantula)

"Tinder old version," imbuh akun @ha***pah.

"Gue pingin deh denger cerita orang yang sukses mendapatkan pasangan (atau kalau perlu sampai berumah tangga) yang diawali dari Biro Jodoh analog begini," ujar akun @NC**S penasaran.

"Dulu orang tuaku kenal dari sahabat pena majalah si kuncung, pacaran 5 tahun surat-suratan, sampai sekarang sudah nikah 27 tahun. Terus anaknya (aku) kenal suami dari Tinder, versi modern sahabat pena," cerita akun @m***kr.

"Zaman dulu self love nya luar biasa ya dan koran-zen nya enggak kayak netizen sekarang. Coba hari gini berani tulis 'lelaki tampan, cantik, gadis menawan, Manis' di bio Tinder apa enggak di screenshot terus dibully. Terus naruh nomor telpon gitu kalau zaman sekarang yang usil berapa banyak coba," tutur akun @m***uu.

Baca Juga:Pria Gondrong Potong Rambut setelah 3,5 Tahun, Publik: Glow Up Mendadak!

"Kalau aku iklan 'gadis manis berhoby overthinking'," celetuk akun @yo***ty.

"Skill sangat dibutuhkan di sini," kata akun @pa***man.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak