Dikerjai Habis-habisan, Pengantin Pria Ngenes Lihat Istri Dipepet Teman

"Susah kalau menikah sama kembang desa," kata warganet meledek pengantin pria.

Reza Gunadha | Hernawan
Rabu, 10 Maret 2021 | 18:29 WIB
Dikerjai Habis-habisan, Pengantin Pria Ngenes Lihat Istri Dipepet Teman
Dikerjai habis-habisan, pengantin pria ngenes lihat istri dipepet teman (TikTok).

Sementara itu, orang-orang di sana tampak antusias melihatnya. Banyak dari mereka merekam momen kocak pengantin pria dikerjai sampai turun dari kursi pelaminan.

Aksi usil sekelompok teman terhadap pengantin pria itu menuai berbagai macam komentar.

Hingga artikel ini ditulis, video tersebut telah diputar lebih dari satu juta kali. Untuk menontonnya, klik di sini.

Respons publik

Baca Juga:Lapak Sebelah Disesaki Pelanggan, Ibu Pedagang Sepi Pembeli Ini Bikin Iba

"Susah memang kalau menikah sama kembang desa. Walaupun janur sudah melengkung tetap saja direbutin," ujar Naura tertawa.

"Tak ulang-ulang. Senang lihat teman-teman kroyokan," balas Ritanti Vika.

"Dia nikah, dia yang jadi tukang foto. Pertemanan yang akrab banget ya," timpal Ratih Shipiit.

"Sebelum ngerjain istri nanti malam, dikerjain dulu sama teman-teman," sahut Faiq Aja.

"Wes angel... angel...," tukas Yulia Citra.

Baca Juga:Pakar Sebut Kaesang Malu Saat Beri Klarifikasi, Apa Penyebabnya?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak