Said Didu Semprot Moeldoko dan Prabowo: Setop Jual Nama Petani

Said Didu dengan tegas meminta kepada Moeldoko dan Prabowo Subianto agar berhenti menjual nama petani

Reza Gunadha | Chyntia Sami Bhayangkara
Kamis, 11 Maret 2021 | 21:00 WIB
Said Didu Semprot Moeldoko dan Prabowo: Setop Jual Nama Petani
Petani [BBC]

Ia juga dengan tegas meminta kepada keduanya agar berhenti menjual nama petani demi kepentingan pribadi.

"Semoga bapak berkenan, mau dan berani bela petani. Berhentilah 'menjual' nama petani," ungkap Said Didu.

Impor Beras di Tengah Panen Raya

Pemerintah pusat akan melakukan impor beras sebanyak 1 juta ton pada awal tahun ini. Impor terpaksa dilakukan untuk menjaga stok beras nasional.

Baca Juga:Kepengurusan Demokrat Kubu Moeldoko Rampung, M Nazaruddin Jadi Bendum?

Menko Bidang Perekonomian, Airlangga Hartanto menyebutkan bahwa impor beras sebesar 1 juta ton, yang dibagi 500.000 ton untuk cadangan beras pemerintah (CBP) dan sisanya sesuai kebutuhan Bulog.

Ia mengatakan, stok beras perlu dijaga karena pemerintah perlu melakukan pengadaan beras besar-besaran untuk pasokan beras bansos selama masa PPKM.

Selain itu, adanya bencana di beberapa tempat menurutnya mengancam ketersediaan pasokan beras nasional.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak