Panik, Acara Ultah Dibubarkan Paksa Petugas, Endingnya Bikin Naik Darah

"Gue deg-degan," ujar warganet.

Rifan Aditya | Nur Afitria Cika Handayani
Jum'at, 09 April 2021 | 07:19 WIB
Panik, Acara Ultah Dibubarkan Paksa Petugas, Endingnya Bikin Naik Darah
Acara ultah dibubarkan. (Tiktok/@poeimutt)

Namun, tiba-tiba segerombolan orang datang membawakan kue ulang tahun dan bernyanyi.

Usut punya usut, pembubaran acara tersebut hanyalah lelucon yang dimainkan oleh beberapa orang.

Sontak, video tersebut pun membuat warganet yang melihat langsung emosi. Kolom komentar video itu pun dibanjiri respon warganet.

Video itu dapat dilihat di sini.

Baca Juga:Viral Sekelompok Pria Bergamis Doa Bersama di Minimarket, Pembeli Panik

"Gue deg-degan," balas warganet.

"Udah ikut emosi aja," timpal warganet.

"Ending yang sangat membagongkan," komentar warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak