Dibantuin Pacar Bikin Tugas dan Revisi, Cewek ini Buat Publik Iri

"Cari yang begini langka," ujar warganet.

Reza Gunadha | Aulia Hafisa
Jum'at, 23 April 2021 | 21:09 WIB
Dibantuin Pacar Bikin Tugas dan Revisi, Cewek ini Buat Publik Iri
Dibantuin Pacar Bikin Tugas dan Revisi, Cewek ini Buat Publik Iri (TikTok/Sweetpineappleone)

BeritaHits.id - Seorang wanita sukses membuat publik iri lantaran perlakuan sang pacar kepadanya.

Perlakuan sang pacar membuat wanita ini membagikan kisahnya melalui sebuah video yang beredar di jejaring media sosial.

Video itu diunggah oleh akun Tiktok Sweetpineappleone.

Dalam video tersebut, dia menceritakan perlakuan sang pacar yang membantunya mengerjakan tugas-tugas kuliah meski mereka berbeda disiplin ilmu.

Baca Juga:Viral Istri Polisi Pamer Naik Helikopter dan Berita Terpopuler Lainnya

"Padahal doi Fisip (Fakultas Ilmu Sosial Politik) dan gue FEB (Fakultas Ekonomi dan Bisnis)," tulisnya dalam unggahan tersebut.

Pada video itu, ia membuat kompilasi tangkapan layar tugas-tugas yang dibantu oleh sang kekasih.

Terlihat pada badan email sang wanita tertulis "Dear my lovely girlfriend."

Dibantuin Pacar Bikin Tugas dan Revisi, Cewek ini Buat Publik Iri (TikTok/Sweetpineappleone)
Dibantuin Pacar Bikin Tugas dan Revisi, Cewek ini Buat Publik Iri (TikTok/Sweetpineappleone)

Video ini pun mengundang rasa iri dari para warganet.

"Aku punya doi tapi cuma bisa kasih doa dan semangat aja hyung," ujar Kerang.

Baca Juga:Jangan Ditiru: Sudah Serobot Jalur TransJakarta, Suruh Bus Mundur Pula

"Sumpah pingin banget kayak gini woy, baru semester 4 udah ngeluh mulu aing," tambah nyenyenyenye.

"Inilah alasan kenapa gue selalu tertarik sama cowok yang lebih pinter dari gue," timpal Pearl.

"Wah bener banget woi sampe gue skripsi dan mau sidang direvisi sama doi, sedangkan gue keperawatan dia bagian IT," ujar Cahya Octaviani25.

"Apa dayaku kalau bilang ke doi banyak tugas, diajak keluar ngerjain di luar dan hanya dibantu dengan do'a," tulis Ril Nuril.

"Cari yang begini langka," pungkas Rebecca.

Viral di TikTok, video selengkapnya dapat dilihat di sini.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak