"Kalau cowok apa?" tanya sang ibu lagi.
"Kalo cowok he," jawab bocah itu kemudian.
Pengucapan dari sang bocah salah. Kemudian, ibunya pun mengoreksi.
Namun, ia tidak terima dan bersikeras bahwa pengucapan yang benar adalah "he" bukan "hi".
Baca Juga:Kronologi Nani Kirim Sate Sianida hingga Ditangkap, Terancam Hukuman Mati
Keduanya pun akhirnya berdebat. Bocah SD yang tidak diketahui identitasnya ini ngotot bahwa pengucapannya sudah benar karena sesuai ejaan.
Respons warganet
Kelucuan bocah itu pun menjadi sorotan warganet.
"MASIH NGAKAK AJA LIAT INI," ucap warganet.
"Gurunya juga medhok btw," tambah lainnya.
Baca Juga:Pacar Lemot Diajak Pose Love Sign, Warganet: Keselnya Se-Indonesia
"Gpp dek, londo emang suka aneh-aneh. Tulisannya apa, bacanya apa," timpal warganet.