Kue Lebaran Mirip Jari Manusia, Pria Tiba-tiba Melotot saat Video Call

Rangkuman berita Kamis (13/5/2021).

Dany Garjito | Nur Afitria Cika Handayani
Jum'at, 14 Mei 2021 | 13:19 WIB
Kue Lebaran Mirip Jari Manusia, Pria Tiba-tiba Melotot saat Video Call
kue lebaran (Shuttertsock)

Hal itu ia bagikan ke dalam sebuah video yang diunggah di akun Tiktok @tatalifrizal.

Video itu pun ramai beredar di jejaring media sosial hingga akhirnya viral.

Baca Selengkapnya

3. Momen Haru Anak Diam-diam Beli Kasur, Ekspresi Orang Tuanya Disorot

Baca Juga:Viral Sifat Asli Olga Syahputra Terbongkar, Kejutkan Publik Lewat Fakta Ini

Anak beli kasur untuk orang tua. (Tiktok/@agungristama)
Anak beli kasur untuk orang tua. (Tiktok/@agungristama)

Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan seorang pria yang membagikan momen harunya saat membelikan kasur untuk kedua orang tuanya.

Video itu langsung menjadi perhatian warganet. Video tersebut diunggah oleh akun Tiktok @agungristama.

Momen itu berawal dari dirinya tidak tega melihat ibunya yang tiduran di ruang tamu.

Baca Selengkapnya

4. Tak Kebagian Tempat di Masjid, Jamaah Salat di Tengah Guyuran Hujan

Baca Juga:Istri Borong Baju Lebaran untuk Keluarga, Suami Sedih di Pojokan

Jamaah salat di tengah hujan. (Tiktok/@oootariii)
Jamaah salat di tengah hujan. (Tiktok/@oootariii)

Sebuah video menampilkan jamaah salat Idul Fitri melakukan ibadah di tengah guyuran air hujan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak