4. Momen Haru Istri Umumkan Hamil Anak Pertama, Suami Nangis Sujud Syukur
Sebuah video yang merekam momen seorang istri mengumumkan kehamilan anak pertama pernikahannya dengan sang suami viral di media sosial.
Sosok suami menjadi sorotan karena reaksinya membuat publik haru. Mengetahui sang istri hamil, dia menangis sampai sujud syukur.

Baca Juga:Ditangkap, Ayah yang Viral Aniaya Bocah di Tangsel
5. Viral Kamar Kos Ditinggal Mudik Pas Balik Bikin Jijik, Jadi Mengenaskan
Potret sebuah kamar indekos seorang wanita yang berubah menjadi mengenaskan setelah ditinggal mudik berhari-hari tengah ramai diperbincangkan.
Berbeda dari kondisi semula, kondisi kamar kos tersebut tiba-tiba menjijikkan karena kotoran hewan berceceran di atas kasur.

Baca Juga:Viral, Keji! Bocah di Tangsel Dianiaya Ayahnya, Dipukuli Sambil Direkam