BeritaHits.id - Beredar sebuah video menampilkan seorang bapak-bapak yang menangis lantaran tak mau mobilnya diangkut oleh petugas.
Video tersebut viral. Video itu diunggah oleh akun Instagram @omg.indonesia.id, Selasa (29/6/2021).
Bapak itu diduga memarkir mobilnya sembarangan. Alhasil, dirinya pun kena tegur dari petugas.
Dia tak terima ketika mobilnya hendak diangkut oleh petugas tersebut.
Baca Juga:Heboh Ritual Arisan Sosialita Pondok Indah Tumbalkan Brondong, Polisi Turun Tangan
Bapak itu sampai menangis dan merengek saat mobilnya hendak diangkut.
Hal tersebut justru membuat publik merasa kasihan. Bapak itu tak mau mobilnya diangkut oleh petugas.
Berdasarkan video tersebut, bapak itu menangis di belakang mobilnya yang hendak diangkut.
Dirinya tak mau mobilnya ditilang lantaran parkir di sembarang tempat.
Baca Juga:Pria Pamer Punya 2 Kulkas di Rumah, Pas Dibuka Kondisi Pintunya Bikin Publik Syok
Bapak itu terlihat memakai baju berwarna biru. Dirinya berada di belakang mobil sembari menahannya.
Dia tampak terduduk di trotoar sambil terus memegangi mobilnya itu.
Sementara itu, petugas tampak menenangkan bapak tersebut agar mobilnya diangkut.
Namun, bapak itu terus menangis sambil merengek untuk tidak ditilang.
Dirinya terus menangis hingga mencuri perhatian publik.
Komentar Warganet
Video unggahan tersebut pun ramai dikomentari warganet. Mereka justru kasihan dengan bapak tersebut.
"Jahat kalau lihat orang yang gini jangan mikirin dia di denda kasih pembinaan aja pak kaihan kecuali mobil-mobil mewah itu," balas warganet.
"Nggak tega kalau sudah begitu," timpal warganet.
"Dilepasin aja kenapa sih, nggak ada ruginya juga lu lepasin dia," komentar warganet.
"Nggak tega serius," ujar warganet lainnya.