Istri Pasrah Dikado Lingerie, Kata Suami Biasa Saja Tapi Lubang Celana Tak Bisa Dipercaya

"Kirain baju renang," kata warganet.

Dany Garjito | Nur Afitria Cika Handayani
Rabu, 11 Agustus 2021 | 08:36 WIB
Istri Pasrah Dikado Lingerie, Kata Suami Biasa Saja Tapi Lubang Celana Tak Bisa Dipercaya
Ilustrasi pakaian dalam seksi perempuan atau lingerie [shutterstock]

BeritaHits.id - Seorang istri memamerkan kado yang diberikan suaminya. Dirinya mengaku pasrah saat melihat kado yang diberikan.

Pasalnya, sang suami memberikan kado berupa baju tidur atau lingerie.

Namun lingerie yang diberikan sang suami berbeda dari biasanya.

Lingerie ini memiliki celana yang cukup panjang. Tak hanya itu terdapat lubang di celana lingerie tersebut.

Baca Juga:Ngakak! Viral Video Emak-emak Naik Sapu Terbang Karena Gabut PPKM

Sontak, hal ini membuat wanita itu kebingungan dan berakhir pasrah.

Penampakan Lingerie

Dalam video yang dibagikan oleh salah satu akun TikTok, lingerie yang diberikan sang suami tidak seperti lainnya.

Terlihat baju tidur atau lingerie tersebut berwarna merah dan berbentuk celana panjang.

Istri mengaku suaminya memang kerap memberikan baju tidur 'haram' untuk dirinya.

Baca Juga:Viral Fenomena Ikan Berlompatan ke Darat di Banyuwangi Bukan Mistis, Begini Penjelasannya

"Sering dibeliin baju tidur haram sampai pasrah," tulisnya dalam keterangan video itu, dikutip Beritahits.id.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak