Viral Satu Kelas Datang ke Pernikahan Guru, Kelakuan Siswa Bawa Hadiah Ini Disorot

"Pengen lihat reaksi gurunya gimana," komentar warganet.

Reza Gunadha | Ruth Meliana Dwi Indriani
Jum'at, 19 November 2021 | 12:55 WIB
Viral Satu Kelas Datang ke Pernikahan Guru, Kelakuan Siswa Bawa Hadiah Ini Disorot
Viral Satu Kelas Datang ke Pernikahan Guru. (TikTok)

"Ngapain bawa wajan," tanya warganet.

"Gurunya pasti bangga," sahut warganet.

"Pasti emaknya nyariin di mana wajan serok dan sapu," celutuk warganet.

"Belinya pakai uang kas," canda warganet.

Baca Juga:Viral Ayah Cek Kamar Anak Gadis, Auto Nyebut Lihat Benda di Pintu Toilet

"Nanti aku mau gitu ah, kan guru aku ada yang belum nikah. Tapi kalau diundang," tambah yang lain.

"Plis bajunya sama banget kayak baju pengajian gue," timpal lainnya.

"Pengen lihat reaksi gurunya gimana," komentar warganet.

Video ini bisa disaksikan di sini.

Video yang mungkin Anda lewatkan:

Baca Juga:Niat Pamer Ponsel Tahan Air, Warganet Ini Malah Berujung Apes!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak