CEK FAKTA: Video Lady Gaga Melantunkan Ayat-ayat Al Quran, Benarkah?

Beredar video yang menyebutkan Lady Gaga melantunkan ayat Al Quran.

Reza Gunadha | Nur Afitria Cika Handayani
Senin, 06 Desember 2021 | 16:19 WIB
CEK FAKTA: Video Lady Gaga Melantunkan Ayat-ayat Al Quran, Benarkah?
Penyanyi Lady Gaga menyanyikan lagu kebangsaan Amerika Serikat, The Star Spangled Banner di pelantikan Presiden Joe Biden [YouTube/Today]

Sofia Sadek merupakan seorang penyanyi dari Tunisia. Selain itu, video cuplikan wanita melantunkan ayat Al Quran itu telah lama beredar.

Diketahui, cuplikan video tersebut diambil dari video yang lebih panjang yang dirilis oleh sebuah stasiun radio pada September 2016.

Pada 2019, sebuah situs web surat kabar Mesir Al Masry Al Youm tertanggal 11 April 2019 dan laporan 3 April memuat foto-foto Sadek dalam laporan tentang kontroversi atas penampilannya dalam program radio.

KESIMPULAN

Baca Juga:CEK FAKTA: Beredar Kabar Varian Omicron Efek Komplikasi Vaksin Covid-19, Benarkah?

Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa video yang menyebutkan Lady Gaga melantunkan ayat Al Quran adalah salah.

Klaim tersebut termasuk dalam kategori konten yang menyesatkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak